Lowongan Kerja PT BPR Jateng

PT. BPR JATENG merupakan Perusahaan yang bergerak di bidang Perbankan, berdiri hampir 30 tahun dengan jumlah nasabah lebih dari 10.000, memiliki visi mempunyai jaringan kantor di setiap Kota dan Kabupaten se Jawa Tengah, dengan strategi setiap tahun membuka cabang yang berbeda, mencari orang-orang yang suka bekerja kreatif dan inovatif untuk bergabung dan membangun bisnis

Loker PT BPR Jateng


Lowongan Kerja PT BPR Jateng

Membuka kesempatan bergabung bagi rekan - rekan yang mampu bekerja secara profesional, kreatif dan inovatif dengan kualifikasi sebagai berikut:

Posisi yang dibutuhkan

1. IT Programmer

Persyaratan:

  • Usia maksimal 35 tahun;
  • Pendidikan minimal D3 dengan pengalaman programing minimal 1 tahun atau SMK dengan pengalaman minimal 2 tahun;
  • Memahami pemograman Java/PHP/Python (diutamakan mengusai Lavarel Framework & Rest API);
  • Memiliki logika pemograman & problem solvinf yang baik;
  • Kreatif, Inovatif, bertanggung jawab dan mau mengembangkan diri;
  • Mampu bekerja dalam tekanan dan berorientasi target;
  • Mengerti konsep bisnis perbankan lebih diutamakan.


2. Accounting

Persyaratan:

  • Berpengalaman dalam Accounting 
  • Senang berhitung dan bekerja teliti;
  • Nyaman bekerja seharian di depan komputer;
  • Memilik kemampuan behitung cepat;
  • Berkomitmen untuk terus meningkatkan diri;
  • IQ minimal 100.


3. Financial Consultant

Persyaratan:

  • Berpengalaman dalam pengembangan bisnis;
  • Senang Berkomunikasi dan bekemampuan persuasif;
  • Nyaman bertemu Orang Baru untuk menjalin kerja sama;
  • Berpenampilan Menarik dan percaya diri;
  • Mempunyai Contact List / Database minimal 500 orang.


Benefit

1. Take Home Pay

Diberikan sesuai performance, bonus sampai 3x, BPJS, Uang makan, uang bbm, uang sewa kendaraan;

2. Berani Full Support

Bagi anggota tim yang bekerja dengan benar.

3. Memberi Kebebasan

Kepada anggota tim untuk berkreasi

4. Selalu Konsisten

Dalam pengembangan ketrampilan anggota tim

5. Promosi Kepala Cabang

Memberi peluang karir 3 tahun untuk menjadi kepala cabang sejak bergabung.


Tata Cara Pendaftaran

  1. Bagi rekan-rekan yang memenuhi kriteria, silahkan kirimkan resume dan foto ke email => hrd@bprjateng.co.id
  2. atau via pos ke Jl. Kartini No. 11 Kota Semarang;
  3. Lamarang paling lambat diterima tanggal 30 November 2020.

*senua resume dijaga kerahasiaannya dan hanya kandidat terpilih yang akan dihubungi.

Bagi rekan-rekan yang berminat segera lakukan pendaftaran, semoga bermanfaat dan juga semoga beruntung.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Lowongan Kerja PT BPR Jateng"